Posted by azhar lizaraju | Senin, 31 Oktober 2011 |
Posted in
sejarah
Apa itu Halloween, apakah kita
sebagai orang muslim boleh
melakukannya?
Posted by azhar lizaraju | Jumat, 28 Oktober 2011 |
Posted in
Do you like this story?
Suatu hari seorang bayi siap untuk dilahirkan ke dunia. Dia bertanya kepada Tuhan :
"Para malaikat di sini mengatakan bahwa besok Engkau akan mengirimku ke dunia, tetapi bagaimana cara saya hidup di sana, saya begitu kecil dan lemah ?"
Posted by azhar lizaraju | Kamis, 27 Oktober 2011 |
Posted in
update
Ilmu alamiah atau sering disebut ilmu pengetahuan alam (natural science) merupakan pengetahuan yang mengkaji tentang gejala-gejala dalam alam semesta, termasuk di muka bumi ini, sehingga terbentuk konsep dan prinsip.
IAD hanya mengkaji konsep-konsep dan prinsip-prinsip dasar yang esensial saja. Ilmu alamiah dasar sec:ra garis besar meliputi :
Posted by azhar lizaraju | Selasa, 25 Oktober 2011 |
Posted in
Pembaca yang dirahmati Allah Ta’alaa:
Phenomena yang terjadi baru-baru ini yaitu kemunculan jejak UFO berupa circle crop di Sleman Yogyakarta menggegerkan rakyat Indonesia terutama warga sekitar karena ini yang pertama terjadi di negara kita.
Sebagian orang langsung percaya bahwa itu memang jejak UFO dan memang makhluk luar angkasa benar-benar ada, sedangkan sebagian orang terburu-buru mengingkarinya dan mengatakan bahwa makhluk luar angkasa itu tidak ada.
Lalu bagaimana kita sebagai seorang muslim yang diwajibkan percaya kepada yang ghaib yang tidak bisa kita lihat menyikapi phenomena seperti ini?
Posted by azhar lizaraju | |
Posted in
unik
Posted by azhar lizaraju | |
Posted in
update
Ada baiknya pengendara berhati-hati bila melintasi ruas Tol Purbaleunyi atau lebih dikenal Tol Cipularang, terutama mulai dari KM 60 sampai KM 100. Pasalnya, di ruas sepanjang puluhan kilometer tersebut banyak yang meyakini sebagai poros gaib yang kerap meminta tumbal dari pengguna jalan yang melintasi ruas tersebut. Posisinya berada di sekitar Gunung Hejo, Kecamatan Darangdan, Kabupaten Purwakarta, Jawa Barat. Jalur ini juga dikenal sebagai Jalur Tengkorak.
Posted by azhar lizaraju | Senin, 24 Oktober 2011 |
Posted in
sejarah
Kesultanan Paser (yang sebelumnya bernama Kerajaan Sadurangas) adalah sebuah kerajaan yang berdiri pada tahun 1516 dan dipimpin oleh seorang wanita (Ratu I) yang dinamakan Putri Di Dalam Petung. Wilayah kekuasaan kerajaan Sadurangas meliputi Kabupaten Paser yang ada sekarang, ditambah dengan Kabupaten Penajam Paser Utara, Balikpapan dan Pamukan.
Posted by azhar lizaraju | |
Posted in
sejarah
Alkisah dalam
Hikayat Aceh dan
Hikayat Raja-raja Pasai, asal-usul yang menurunkan kemuliaan dan kebesaran
Sultan Iskandar Muda yang bertakhta di
Aceh Darussalam dan raja-raja
Samudra Pase (Aceh Utara)adalah berasal dari rahim bidadari yang diberi nama
Putri Betung.
Tentang hikayat Putri Betung, alkisah ia adalah
anak bidadari yang ditemukan
Raja Muhammad di hutan. Kemudian Raja mengangkatnya sebagai anak yang kelak dinikahkan dengan
Meurah Gajah, yang merupakan anak raja Ahmad, saudara tua Raja Muhammad.
Posted by azhar lizaraju | Selasa, 18 Oktober 2011 |
Posted in
unik
Meskipun perangkap peradaban mengelilingi kita, ternyata masih ada beberapa bagian di bumi ini yang masih murni, nyaris tak tersentuh. Mulai dari lapisan es Antartika hingga hutan-hutan di Papua New Guinea. Berikut beberapa tempat terindah di planet ini.1. Namibia
Namibia adalah salah satu negara dengan jumlah penduduk paling jarang di dunia. Nama salah satu negara Afrika bagian selatan ini diambil dari Gurun Namib, rumah bagi 2.500 ekor cheetah. Dengan bukit pasir raksasa, petroglif kuno, kawah dan air terjunnya, Namibia menjadi salah satu lanskap paling tak tersentuh di Afrika. Namibia juga menjadi salah satu negara yang mencantumkan hal-hal mengenai penjagaan kesehatan ekosistem dalam konstitusinya.